POSTKOTAPONTIANAK.COM
SINTANG KALBAR : DesaGemba Raya Kecamatan Kelam Permai Kabupaten Sintang Kalimantan Barat mendapatkan bantuan bedah rumah di tahun 2020.
Kepala Desa Gemba Raya, Petrus Nian saat di temui di ruang kerjanya, Jum’at (11/9/2020) mengatakan”Puji Tuhan, tahun ini kami Desa Gemba Raya bisa mendapatkan bantuan bedah rumah sebanyak 100 unit”jelasnya.
Ia menyebutkan bantuan bedah rumah tersebut berasal dari program kementerian PUPR.Yang mana bantuan stimulan perumahan swadaya (BSPS), pengawasannya dari Pemkab Sintang.
Kades juga menambahkan penerima bantuan tersebut sudah diverifikasi oleh pemerintah desa.Memang setelah dilakukan verifikasi data,ada beberapa Penerima sudah tidak layak menerima bantuan.
DIJUAL RUMAH : LOKASI SUNGAI RAYA DALAM KOTA MADYA PONTIANAK
Sehingga kami di desa Gemba Raya mendapatkan 100 unit,dan di dalam proses pengerjaan dikalangan masyarakat yang mendapatkan bantuan bedah rumah tersebut dibuatkan kelompok yang mana ada 10 kelompok dengan jumlah perkelompok 10 orang, dan di dalam kelompok tersebut ada Ketua kelompok masing-masing”jelasnya.
BACA JUGA
Tim Aman Nusa Pontianak Timur Sambangi Pasar Kenanga beri himbauan Protokol Kesehatan
Kapolsek Pontianak Timur : Ingatkan Anggotanya Tentang kewaspadaan Aliran Listrik diMako
Polisi Bongkar Jaringan Narkoba Lapas, 1,3 KG Sabu Diamankan Petugas
Satgas Pamtas Yonif 407/PK Siap Atasi Kesulitan Masyarakat Perbatasan
Petrus Nian selaku Kepala Desa Gemba Raya juga mengucapkan terimakasih atas kepedulian semua pihak yang telah membantu warga di desanya”terang Kades.(Mr).